Pedoman Mengelola Uang

Mengenalkan konsep uang pada anak
Umur berapa anak boleh menerima uang saku?
Sebagian besar mungkin menjawab setelah anak dapat memahami nilai uang, sebagian lagi bahkan memberikan uang saku sejak anak berusia 3tahun.

Di tulisan ini, kita tidak akan memperdebatkan hal tersebut. Namun, pada artikel ini terdapat beberapa rambu yang harus menjadi perhatian.
1. Tetapkan jumlah uang saku yang diterima anak, berikut periode pemberiannya (harian, mingguan, atau sesuai kesepakatan Anda)
2. Ingat konsekuensi akan kehabisan uang, dan manfaat menabung.
3. Jelas dengan baik mengapa kakak menerima uang saku lebih banyak dari sang adik.

JANGAN PERNAH!!!
1. Memberikan uang sebagai iming-iming agar anak mau melakukan kewajibannya, seperti belajar atau membereskan tempat tidur.
2. Memberikan uang sebagai imbalan berbuat baik.
3. Memberikan uang sebagai pengganti rasa bersalah Anda tidak menepati janji menemani mereka jalan-jalan.

Pada anak yang lebih besar, Anda bisa mulai mengenalkan konsep uang secara lebih detil. Mulai dari manfaat menabung untuk jangka panjang, atau sekedar mengajarkan pada anak bahwa ada rekening listrik atau air yang harus dibayar.

Berapapun uang saku yang Anda berikan pada anak, jangan alpa memantau bagaimana cara mereka menghabiskannya.

ditulis ulang dari artikel berjudul sama tabloid Aura 33/IX

1 comment:

  1. KharismaPokerMenjadiSitusBandarQOnlineTerprcayaIndonesia
    Promo yang diberikan :
    Minimal DP dan WD Rp. 20.000.
    Support bank lokal : BCA, BNI, BRI, MANDIRI, dan DANAMON.
    Bisa dimainkan di iPhone, Android, PC / Laptop.
    Online 24 jam setiap hari meskipun hari libur nasional.
    Link Alternatif Kharismapoker :
    www.khpk288.net
    www.kharismapkr.com
    www.kharismaqiu.com
    CS nya yang ramah , siap melayanani anda 24 jam
    Bonus REFERRAL 20% setiap minggunya (seumur hidup)
    Bonus CASHBACK 0.3- 0,5% setiap hari
    Contact resmi kharismaPoker :

    Telp :+85588278896
    BBM;dc7cdd80
    WA: +85588278896

    ReplyDelete

Isi Komentar anda di sini